TINGKAT KERAWANAN BENCANA BIOLOGIS DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DENGAN PENDEKATAN SPASIAL DI KABUPATEN BOMBANA

Authors

  • Osu Oheoputra Husen Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota, Universitas Lakidende, Unaaha
  • Erny Tamburaka Prodi Perencanaan Wilayah dan Kota, Universitas Lakidende, Unaaha

DOI:

https://doi.org/10.33005/envirotek.v14i1.122

Keywords:

DBD, Incidance Rate dan Spasial

Abstract

Penelitian ini menganalisis persebaran indeks kerawanan DBD berdasarkan incidence rate (IR). Penelitian ini dilaksanakan di Kabupaten Bombana Provinsi Sulawesi Tenggara Penelitian menggunakan desain kuantitatif. Objek analisis adalah jumlah kasus, frekuensi serta indeks kerawan. Data dianalisis secara deskriptif kualitatif dan analisis spasial (ArcView 3.2). Kasus DBD di Kabupaten Bombana tersebar di enam kecamatan dan 35 desa/kelurahan. Poleang Barat 208 kasus, Poleang 111 kasus, Poleang Selatan 64 kasus, Poleang Timur 46 kasus, Rumbia 24 kasus dan Rumbia Tengah 17 kasus. Ada 12 desa/kelurahan berstatus “sangat rawan”, 6 yang “rawan”, 2 yang “agak rawan”, 8 yang “agak aman” dan 7 desa/kelurahan yang “aman”. Rata-rata jumlah kasus DBD yang terjadi sekitar 0,33-0,98 % dari total jumlah penduduk.  Ditemukan usia 0-10 tahun (48,30 %), 11-20 tahun (28,09 %). Menjangkiti laki-laki sebanyak 49,57 % dan perempuan 50,43 %.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Candar, Aryu. 2010. Demam Berdarah Dengue: Epidemiologi, Patogenesis, dan Faktor Risiko Penularan. Jurnal Aspirator. 2(2), 110-119. https://ejournal2.litbang.kemkes.go.id/index.php/aspirator/article/view/1787.

Departemen Kesehatan RI. (2018). Laporan Penyakit Demam Berdarah Dengue. Jakarta: Dirjen, P2MPL.

Fadhilah, A dan Sumunar, DRS. 2018. Analisis Spasial Tingkat Kerawanan Demam Berdarah Dengue untuk Pemetaan Daerah Prioritas Penanganan Menggunakan Sistem Informasi Geografis di Kecamatan Prambanan Kabupaten Klaten. Jurnal Geomedia; Majalah Ilmiah dan Informasi Kegeografian, 16(1), 50-58. doi:https://doi.org/10.21831/gm.v16i1.21051.

Gibson, RV. 2010. Dengue Conundrums. International Journal of Antimicrobial Agents, 36, 26-39.

Gubler, D.J., Ooi E.E., Vasudevan S., Farrar J., 2014. Dengue and Dengue Hemorrhagic Fever 2nd Edition. CAB International. UK.

Hermansyah. 2012. Model Manajemen Demam Berdarah Dengue; Suatu Analisis Spasial Pascatsunami di Wilayah Kota Banda Aceh. Disertasi. Fakultas Kesehatan Masyarakat. Program Doktor Ilmu Kesehatan Masyarakat. Depok: Universitas Indonesia.

Irianto, Koes. 2014. Epidemiologi Penyakit Menular dan Tidak Menular: Panduan Klinis. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Knowlton K, Solomon G, Rotkin-Ellman M, Pitch F. 2009. Mosquito-Borne Dengue Fever Threat Spreading in the Americas. New York: Natural Resources Defense Council Issue Paper.

Kusriastuti R. 2010. Data Kasus Demam Berdarah Dengue di Indonesia Tahun 2009 dan Tahun 2008. Jakarta: Ditjen PP & PL Depkes RI.

Maran AA. Nurjazuli dan Suhartono. 2012. Studi Deskriptif Kejadian Demam Berdarah Dengue (DBD) dengan Pendekatan Spasial di Kota Kupang. Jurnal Kesehatan Lingkungan Indonesia, 11(2). doi 10.14710/jkli.11.2.114 - 122.

Novita, Rice dan Karluci. 2015. Sistim Informasi Pemetaan Daerah Terjangkit Demam Berdarah Dengue (DBD) Wilayah Kota Pekanbaru (Studi Kasus Dinas Kesehatan Kota Pekanbaru). Jurnal Rekayasa dan Manajemen Sistim Informasi, 1(1), 44-48. doi: http://dx.doi.org/10.24014/rmsi.v1i1.1304.

Santoso, Yahya. 2011. Analisis Kejadian Luar Biasa DBD di Wilayah Puskesmas Rawasari Kota Jambi Bulan Agustus 2011. Jurnal Ekologi Kesehatan, 10(4), 248-255. http://ejournal.litbang.kemkes.go.id/index.php/jek/article/view/3817.

Syahria F. Dian., Kaunang, Wulan PJ., dan Ottay, Ronald I. 2015. Pemetaan Penyebaran Penyakit Deman Berdarah Dengue Dengan Geographic Information System Di Minahasa Selatan. Jurnal Kedokteran Komunikasi dan Tropik, 3(2):90-98. https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/JKKT/article/view/777.

Tairas, Steva., Kandou, G.D., dan Posagi, J. 2015. Analisis Pelaksanaan Pengendalian Demam Berdarah Dengue di Kabupaten Minahasa Utara. Jurnal. JIKMU:5(1). https://ejournal.unsrat.ac.id/index.php/jikmu/article/viewFile/7175/6686.

Wijaya, AP dan Sukmono A. 2017. Estimasi Tingkat Kerawanan Demam Berdarah Dengue Berbasis Informasi Geospasial. Jurnal Geografi, 14(1), 40-53. doi: https://doi.org/10.15294/jg.v14i1.9776.

Wilder-Smith A, Gubler D. 2008. Geographic Expansion of Dengue: The Impact of International Travel. Med Clin Nam, 92: 1377-1390. doi:10.1016/j.mcna.2008.07.002 .

Downloads

Published

2022-04-28

How to Cite

Oheoputra Husen, O., & Tamburaka, E. . (2022). TINGKAT KERAWANAN BENCANA BIOLOGIS DEMAM BERDARAH DENGUE (DBD) DENGAN PENDEKATAN SPASIAL DI KABUPATEN BOMBANA. Envirotek : Jurnal Ilmiah Teknik Lingkungan, 14(1), 1–11. https://doi.org/10.33005/envirotek.v14i1.122