PERAN JEJARING PENGELOLA SAMPAH MANDIRI (JPSM) SEHATI DALAM PENINGKATAN KINERJA PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS MASYARAKAT DI KABUPATEN SLEMAN, YOGYAKARTA

Authors

  • Hijrah Purnama Putra Program Studi Teknik Lingkungan, FTSP, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta
  • Rini Darmawati Program Studi Arsitektur, FTSP, Universitas Islam Indonesia, Yogyakarta
  • Ani Sumiarti Jejaring Pengelola Sampah Mandiri (JPSM) Sehati Kabupaten Sleman, Yogyakarta

DOI:

https://doi.org/10.33005/envirotek.v13i1.134

Keywords:

Bank Sampah, TPS 3R, Sedekah Sampah, JPSM Sehati

Abstract

Kuantitas sampah yang diproduksi terus meningkat setiap tahunnya, seiring dengan peningkatan jumlah penduduk di suatu wilayah. Namun, peningkatan tersebut cenderung tidak sebanding dengan kemampuan pengelolaannya. Melalui Jakstrada, ditargetkan pengelolaan 100% dapat dilakukan pada tahun 2025, namun membutuhkan peran serta masyarakat yang tinggi agar target tersebut dapat tercapai. Yogyakarta memiliki tingkat pertumbuhan kegiatan pengelolaan sampah berbasis masyarakat yang tinggi, khususnya Kabupaten Sleman yang hingga saat ini telah memiliki 147 lokasi, dengan bentuk kegiatan yang beragam, seperti bank sampah, sedekah sampah, TPS 3R dan bentuk pengelolaan sampah mandiri lainnya. Namun, diakui pertumbuhannya belum merata baik ditingkat kecamatan (kapanewon) maupun kelurahan (kalurahan). Berdasarkan analisis didapatkan pengaruh dari peran Jejaring Pengelola Sampah Mandiri (JPSM) Sehati Kabupaten Sleman sebagai organisasi induk. Sehingga pemetaan lokasi, potensi dan tantangan penting untuk dilakukan, sembari merestrukturisasi organisasi induk agar dapat memberikan performa dalam proses pembimbingan, koordinasi dan penghubung dengan berbagai stakeholder.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Ahmed, S. A., Ali, M. (2004), Partnerships for solid waste management in developing countries: linking theories to realities, Habitat International, 28, 467–479

Asisten Deputi Pengelolaan Sampah, (2012), Profil Bank Sampah Indonesia 2012, disampaikan pada Rapat Kerja Nasional Bank Sampah 2-4 November 2012, Deputi Pengelolaan B3, Limbah B3 dan Sampah, Kementerian Lingkungan Hidup, Jakarta

BPS DIY, (2020), Propinsi Daerah Istimewa Yogyakarta dalam Angka 2020, diakses melalui http://diy.bps.go.id pada 20 Desember 2020

BPS Sleman, (2020), Kabupaten Sleman dalam Angka 2020, diakses melalui http://sleman.bps.go.id pada 20 Desember 2020

Damanhuri, E. (2008b), A future prospect of municipal solid waste management in Indonesia, Keynote Lecture 5th Asian-Pasific Landfill Symposium di Sapporo, Jepang, 22-24 Oktober 2008

Damanhuri, E., Padmi, T. (2008), Diktat Kuliah TL-3104 Pengelolaan Sampah, Jurusan Teknik Lingkungan, Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan, Institut Teknologi Bandung, Bandung

Damanhuri, E., Padmi, T. (2016), Pengelolaan Sampah Terpadu, Penerbit ITB, Bandung

Direktorat Jenderal Cipta Karya. (2010), Rencana Strategis Sektor Persampahan 2010-2014, Kementerian Pekerjaan Umum, Indonesia

DLH Sleman. (2019), Dokumen Masterplan Pengelolaan Sampah Kabupaten Sleman, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sleman, Yogyakarta

Fatah, A., Taruna, T., Purnaweni, H. (2013), Pengelolaan Shodaqoh Sampah di Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta, Proseding Seminar Nasional Pengelolaan Sumberdaya Alam dan Lingkungan

Filho, W.L., Brandli, L., Moora, H., Kruopiene, Stenmarck, A. (2016), Benchmarking approaches and methods in the field of urban waste management, Journal of Cleaner Production, 112, 4377-4386

Haryono, A.T. (2002), Kinerja layanan persampahan di Kota Yogyakarta, Tesis Program Studi Magister Teknik Pembangunan, Universitas Diponegoro, Semarang

Meidiana, C., Gamse T. (2010), Development of waste management practices in Indonesia, European Journal of Scientific Research, Vol.40 No.2, 199-210

Muhibbah, Z. (2018), Partisipasi Masyarakat melalui Program Sedekah Sampah di Pengajian Putri Yayasan Majelis Ta’lim At Taqwa Ngaliyan Indah Semarang, Skripsi Jurusan Pengembangan Masyarakat Islam, Universitas Islam Negeri Walisongo, Semarang

Muryanti. (2016), Shodaqoh Sampah : Perempuan dalam Pengelolaan Sampah di Dusun Sukunan, Desa Banyuraden, Gamping, Daerah Istimewa Yogyakarta, Jurnal Empirika Vol 1 No 1

Peraturan Menteri Lingkungan Hidup No 13 Tahun 2012 tentang Pedoman Pelaksanaan Reduce, Reuse dan Recycle melalui Bank Sampah

Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No 03 Tahun 2013 tentang Penyelenggaraan Prasaran dan Sarana Persampahan dalam Penanganan Sampah Rumah Tangga dan Sampah Sejenis Sampah Rumah Tangga

Purnomo, C.W. (2020), Tak perlu kalut, TPA ditutup, Opini KR, Harian Kedaulatan Rakyat, 26 Desember 2020

Putra, H. P., & Damanhuri, E., (2016), Performance and Operational of Landfill Piyungan as The Regional Landfill in Yogyakarta Special Region, Indonesia. Proceeding of The 9th Asia-Pacific Landfill Symposium. University of Hongkong. Hongkong

Putra, H.P., Damanhuri, E., Sembiring, E. (2019), Sektor baru pengelolaan sampah di Indonesia (studi kasus di Kota Yogyakarta, Kabupaten Sleman dan Bantul)

Putra, H.P., Damanhuri, E., Sembiring, E., (2018), Integration of formal and informal sector (waste bank) in waste management system in Yogyakarta, Indonesia. Matec Web of Conferences 154: 02007

Raharjo, S., Matsumoto, T., Ihsan, T., Rachman, I., (2015), Community-based solid waste bank program for municipal solid waste management improvement in Indonesia:a case study of Padang city, Journal of Material Cycles and Waste Management, DOI 10.1007/s10163-015-0401-z

SSK Sleman. (2017), Dokumen Strategi Sanitasi Kabupaten Sleman Tahun 2017, Dinas Lingkungan Hidup Kabupaten Sleman, Yogyakarta

Syamsiro, M. (2020), TPST Piyungan, Analisis KR, Harian Kedaulatan Rakyat, 24 Desember 2020

Downloads

Published

2021-04-30

How to Cite

Purnama Putra, H. ., Darmawati, R. ., & Sumiarti, A. . (2021). PERAN JEJARING PENGELOLA SAMPAH MANDIRI (JPSM) SEHATI DALAM PENINGKATAN KINERJA PENGELOLAAN SAMPAH BERBASIS MASYARAKAT DI KABUPATEN SLEMAN, YOGYAKARTA. Envirotek : Jurnal Ilmiah Teknik Lingkungan, 13(1), 23–32. https://doi.org/10.33005/envirotek.v13i1.134